Pada kesempatan kali ini kami ingin membagikan informasi seputar contoh soal SKB Statistik. Bagi kalian yang sudah lulus Ujian Seleksi Kemampuan Dasar (SKD), tahap selanjutnya yang harus kalian lewati agar dapat menjadi ASN adalah dengan lulus pada ujian SKB.
Seleksi Kemampuan Bidang (SKB) adalah sebuah tahapan seleksi dari rangkaian seleksi CPNS 2019. Tahap ini bertujuan untuk melihat sejauh mana kemampuan peserta CPNS 2019 menguasai ilmu pada jabatan dan formasi yang di lamar.
Jika kalian ingin mendapatkan nilai yang memuaskan dalam Ujian SKB Statistik 2019. Maka kalian harus berusaha semaksimal mungkin dan belajar kisi-kisi soal SKB Statistik, dan sering latihan mengerjakan Contoh Soal SKB Statistik.
Daftar Isi
Tips dan Trik Mengikuti Ujian SKB Statistik Tahun 2019/2020
Sebelum kalian mengiuti ujian SKB Statistik, ada beberapa hal yang harus dan wajib diketahui supaya kalian dapat lulus serta mendapatkan hasil yang terbaik seperti latihan mengerjakan contoh soal ujian SKB dan lainnya. Berikut ini ada beberapa tips dan trik sukses mengikuti ujian SKB dari tim informasiin.com :
Mengetahui Jenis Jabatan yang dilamar
Jenis soal yang diujikan pada ujian SKB dibedakan berdasarkan jenis jabatan atau formasi. BKN mengumumkan bahwa secara umum terdapat dua jenis jabatan, yaitu jabatan fungsional tertentu (JFT) dan Jabatan Fungsional (JF).
Sebelum kalian mengikuti ujian SKB nanti, kalian wajib tahu apakah jabatan yang kalian lamar itu termasuk dalam jabatan fungsional tertentu (JFT) atau Jabatan Fungsional (JF). Hal ini sangat berpengaruh besar kepada keberhasilan pada saat mengikuti Ujian SKB. Jangan sampai karena kalian tidak mengetahui Jenis jabatan yg kalian lamar, sehingga persiapan kalian untuk mengahadapi UJian SKB Salah. Berikut ini adalah daftar jabatan-jabatan Fungsional pada seleksi CPNS 2019:
20190924_Rekap_Jafung_2019 by Rahmat Rijal on Scribd
Ketahui Tugas atau Jobdesk pada jabatan yang dilamar
Setelah mengetahui jabatan yang kalian lamar termasuk dalam jenis jabatan JFT atau JF. Selanjutnya kalian juga harus memahami tugas dan tanggungjawab dari jabatan tersebut.
Datang Tepat Waktu Ketika Ujian SKB
Cari tahu informasi tentang jadwal dan lokasi tempat ujian SKB kalian diadakan, kemudian lihat pengumuman resmi dari instansi kalian melamar tentang persyaratan yang harus dibawa pada saat ujian SKB. Terakhir yang paling penting adalah datang tepat waktu ketika ujian berlangsung serta pastikan semua persyaratan yang diminta tidak ketinggalan atau lupa dibawa pada hari ujian.
Ketahui Jenis – Jenis Ujian Seleksi Kemapuan Bidang (SKB)
Terdapat beberapa variasi atau jenis ujian pada Seleksi Kemampuan Bidang (SKB). Hal ini tergantung dari instansi/ daerah tempat para peserta melamar.
Pada umumnya Ujian SKB CPNS 2019 diadakan dengan menggunakan sistem CAT, namun ada juga beberapa instansi yang menggunakan beberapa variasi dalam pada Ujian Seleksi Kemampuan Bidang.
Hal ini sesuai dengan syarat dan ketentuan pada jabatan tersbut. adapun beberapa metode/jenis yang digunakan Ujian SKD yaitu :
- CAT
- Tes potensi akademik
- Tes praktik kerja
- Tes bahasa asing
- Tes fisik atau kesamaptaan
- Psikotes
- Tes kesehatan jiwa
- Wawancara
Pastikan kalian mengetahui tentang informasi metode ujian yang digunakan pada formasi yang kalian lamar tersebut, supaya kalian tidak salah dalam melangkah dan bisa mendapatkan hasil yang maksimal.
Contoh Soal SKB Statistik 2019/2020
Kunci dan cara supaya kalian sukses pada seleksi CPNS 2019 adalah sebagai berikut:
- Berdoa kepada tuhan Yang Maha Esa agar lulus CPNS
- Meminta restu dan doa dari orang tua
- Kuatkan tekad dan niat
- Belajar soal-soal CPNS dengan giat dan sungguh
Seperti yang telah kami jelaskan diatas, Ujian SKB adalah ujian yang bertujuan untuk mengukur kemampuan para peserta CPNS tentang seberapa jauh mereka memiliki pengetahuan pada jabatan yang mereka lamar.
Kami akan memberikan Contoh soal-soal cpns baik itu contoh Soal Ujian SKD maupun Contoh SOal Ujian SKB agar dapat membantu kalian dalam mempersiapkan diri menghadapi segala jenis dan bentuk soal yang akan diujikan dalam ujian penerimaan CPNS 2019 nanti.
Link Download 1
Link Download 2
Kumpulan Contoh Soal SKB CPNS 2019/2020
- Contoh Soal SKB Kementerian Luar Negeri
- Contoh Soal SKB Hubungan International
- Contoh Soal SKB Keuangan
- Contoh Soal SKB Akutansi
- Contoh Soal SKB Ekonomi dan Perdagangan
- Contoh Soal SKB Perdagangan
- Contoh Soal SKB Pembangunan
- Contoh Soal SKB Peradilan
- Contoh Soal SKB Hukum dan perundangan
- Contoh Soal SKB Ilmu Hukum
- Contoh Soal SKB Sosial dan Pariwisata
- Contoh Soal SKB Industri
- Contoh Soal SKB Kelautan dan Perikanan
- Contoh Soal SKB Kehutanan
- Contoh Soal SKB Pertanian
- Contoh Soal SKB Penyuluh pertanian
- Contoh Soal SKB Pertahanan/Agraria
- Contoh Soal SKB Linkungan Hidup
- Contoh Soal SKB Statistik
- Contoh Soal SKB Administrasi Negara
- Contoh Soal SKB Kearsipan
- Contoh Soal SKB Kepegawaian
- Contoh Soal SKB Administrasi Perkantoran
- Contoh Soal SKB Perpustakaan
- Contoh Soal SKB Bahasa Inggris
- Contoh Soal SKB Komputer
- Contoh Soal SKB Penelitian
- Contoh Soal SKB Obat dan Makanan
- Contoh Soal SKB Olahraga
- Contoh Soal SKB Pedadogik (10 Materi/contoh soal)
- Contoh Soal SKB Pendidik – Pengajar
- Contoh Soal SKB Guru Agama Islam
- Contoh Soal SKB Pendidikan Agama Islam
- Contoh Soal SKB Guru Agama Kristen
- Contoh Soal SKB Guru Akuntansi
- Contoh Soal SKB Akuntansi Umum
- Contoh Soal SKB Guru Bidang Keuangan
- Contoh Soal SKB Guru Bidang Ekonomi
- Contoh Soal SKB Guru Bidang Bahasa Indonesia
- Contoh Soal SKB Guru Bidang Bahasa Inggris
- Contoh Soal SKB Guru Bidang Komputer
- Contoh Soal SKB Guru Bidang Biologi
- Contoh Soal SKB Guru Bimbingan Konseling
- Contoh Soal SKB Tenaga Medis – Dokter
- Contoh Soal SKB Tenaga Medis – Perawat
- Contoh Soal SKB Kesehatan Umum
Jika kalian ingin mendapatkan kumpulan contoh soal ujian SKB KlIK DISINI SEKARANG
Nah, itu adalah beberapa informasi yang dapat kami bagikan kepada kalian mengenai Contoh Soal SKB Statistik. ika kalian merasa informasi ini sangat membantu kalian, silahkan bagikan artikel ini kepada teman-teman kalian. Selamat mengikuti Seleksi Penerimaan CPNS 2019/2020 dan kami doakan semoga mendapatkan hasil yang terbaik.